Assalamu'alaikum Wr.Wb
A. Pendahuluan
Kali ini saya akan Membagikan tutorial lagi yaitu bagaimana cara konfigurasi ntp server,nah sebelum ke konfigurasi alangkah baiknya kita mengerti pengertiannya terlebih dahulu, langsung saja dibaca dan dipahami
B. Pengertian
Ntp Adalah singkatan dari Network Time Protocol, sebuah protocol untuk meng-sinkronkan sistem waktu (clock) pada komputer terhadap sumber yang akurat, melalui jaringan intranet atau internet.
NTP Server ini sangat beguna bagi sebuah perusahaan,Kampus atau yang lainnya, yang berhubungan dengan waktu misalnya jika ada sebuah tugas yang harus dikirim dalam waktu tertentu,jika sudah terlewat waktu yang ditentukan maka secara otomatis akan di reject oleh sistem dan file tidak bisa terkirim
C. Maksud dan tujuan
Maksud dan tujuan konfigurasi ini adalah untuk mensinkron kan waktu dalam sebuah sistem melalui jaringan internet
D. Alat Dan Bahan
Server
E. Jangka Waktu yang dibutuhkan
5 menit
F. Langkah Kerja
Langkah Pertama yang harus kalian lakukan adalah menginstall paket ntp server dengan cara sebagai berikut
Nah Setelah itu edit file ntp dengan cara sebagai berikut
kemudian cari bagian "server 0",untuk mencari tekan tombol ctrl+w ketikkan seperti tadi kemudian Enter, berikan tanda pagar (#) pada server 0 - 3,nah setelah itu tambahkan dibagian bawah seperti ini "server 127.127.1.0",
Setelah itu cari lagi bagian "restrict" ubah menjadi
kemudian restart ntp server dengan cara
Nah sampai disini konfigurasi ntp server selesai,untuk menguji ketikkan sebagai berikut
G. Kesimpulan
Dalam Konfigurasi ntp server ini sangatlah mudah jika kalian mengerti dan paham cara konfiurasinya
H. Referensi
Buku debian server
Sekian yang dapat saya sampaika mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan maupun tat bahasa, sekian dan terima kasih
Wassalamu'alaikum Warohmatullahi wabarokaatuh.
A. Pendahuluan
Kali ini saya akan Membagikan tutorial lagi yaitu bagaimana cara konfigurasi ntp server,nah sebelum ke konfigurasi alangkah baiknya kita mengerti pengertiannya terlebih dahulu, langsung saja dibaca dan dipahami
B. Pengertian
Ntp Adalah singkatan dari Network Time Protocol, sebuah protocol untuk meng-sinkronkan sistem waktu (clock) pada komputer terhadap sumber yang akurat, melalui jaringan intranet atau internet.
NTP Server ini sangat beguna bagi sebuah perusahaan,Kampus atau yang lainnya, yang berhubungan dengan waktu misalnya jika ada sebuah tugas yang harus dikirim dalam waktu tertentu,jika sudah terlewat waktu yang ditentukan maka secara otomatis akan di reject oleh sistem dan file tidak bisa terkirim
C. Maksud dan tujuan
Maksud dan tujuan konfigurasi ini adalah untuk mensinkron kan waktu dalam sebuah sistem melalui jaringan internet
D. Alat Dan Bahan
Server
E. Jangka Waktu yang dibutuhkan
5 menit
F. Langkah Kerja
Langkah Pertama yang harus kalian lakukan adalah menginstall paket ntp server dengan cara sebagai berikut
#apt-get install ntp ntpdate
Nah Setelah itu edit file ntp dengan cara sebagai berikut
#nano /etc/ntp/ntp.conf
kemudian cari bagian "server 0",untuk mencari tekan tombol ctrl+w ketikkan seperti tadi kemudian Enter, berikan tanda pagar (#) pada server 0 - 3,nah setelah itu tambahkan dibagian bawah seperti ini "server 127.127.1.0",
Setelah itu cari lagi bagian "restrict" ubah menjadi
restrict 192.168.10.0 mask 255.255.255.0 nomodify notrap
kemudian restart ntp server dengan cara
#service ntp restart
Nah sampai disini konfigurasi ntp server selesai,untuk menguji ketikkan sebagai berikut
#ntpq -p
Jika dibagian jitter menunjukkan 0.000 atau 0.001 itu tandanya sudah berhasilG. Kesimpulan
Dalam Konfigurasi ntp server ini sangatlah mudah jika kalian mengerti dan paham cara konfiurasinya
H. Referensi
Buku debian server
Sekian yang dapat saya sampaika mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan maupun tat bahasa, sekian dan terima kasih
Wassalamu'alaikum Warohmatullahi wabarokaatuh.
0 Komentar
Jangan lupa like and Share ya Guys!